Yayasan Surya Nuswantara (YSN) memiliki Visi, Misi dan Tujuan yang mulia untuk kemakmuran bangsa dan kesejahteraan rakyat Indonesia. Berikut ini uraianya:
VISI
MEWUJUDKAN MASYARAKAT NUSANTARA YANG GEMAH RIPAH LOH JINAWI, TATA TITI TENTREM KARTA RAHARJA, ADIL, MAKMUR DAN SEJAHTERA.
MISI
- Menumbuhkan jiwa Patriotik yang luhur berdasarkan nilai-nilai PANCASILAIS, SOSIALIS, NASIONALIS, AGAMIS (PANCASONAG)
- Menumbuhkan semangat GOTONG ROYONG menuju kehidupan SOSIAL yang HARMONIS
- Menumbuhkan kembali memupuk Jiwa NASIONALISME menuju masyarakat dan bangsa yang aman sentausa.
- Menjalankan NILAI-NILAI AGAMA dan KEYAKINAN yang luhur sebagai landasan hidup BERMASYARAKAT, BERBANGSA DAN BERNEGARA.
- Membangun jiwa-jiwa yang AMANAH, JUJUR dan BERTANGGUNG JAWAB.
- Membangun masyarakat yang ADIL dan MAKMUR.
TUJUAN
- Tumbuhnya kembali MORALITAS dan PATRIOTISME serta NASIONALISME terhadap NKRI.
- Terbangunnya kembali Jiwa-jiwa yang AMANAH, dan TANGGUNG JAWAB.
- Terwujudnya masyarakat Indonesia yang ADIL dalam kemakmuran dan MAKMUR DALAM KEADILAN.
- Terwujudnya NILAI-NILAI SOSIAL, baik SOSIAL KEMASYARAKATAN maupun Sosial KEAGAMAAN.
- Terwujudnya kehidupan bangsa Indonesia yang HARMONIS, SEJAHTERA DAN BAHAGIA.
Sumber : yayasansuryanuswantara.or.id